Sabtu, 24 Agustus 2019

Twins dan Agustus




  Selamat Malam...
Gak terasa ya, udah di penghujung bulan agustus yang super sibuk.
Banyak banget kegiatan untuk merayakan hari kelahiran pancasila ini, di tahun ini twins Shakira dan Sabrina pun makin aktif berpartisipasi di kegiatan kampung karena sudah TK Besar dan lebih pandai bersosialisasi sayapun menjadi sedikit tenang melepaskan sikecil turut serta dalam setiap lomba,
walaupun cuma anak bawang, yang paling penting twins sudah berani tampil dan bersaing .



.


    Twins juga turut serta dalam acara karnaval tahunan di kota kecil kami, tujuan ku adalah agar twins banyak belajar, belajar lebih patriotisme, belajar tentang kemandirian, belajar lebih percaya diri, dan belajar bergotong royong dalam berusaha untuk menjadi juara.
Alhamdulillah... Twins bisa mandiri, supel dan percaya diri di depan ribuan mata yang menonton, Shakira dan Sabrina gak nervous.


      Karena belajar itu bisa dilakukan dengan berbagai hal, tidak hanya di sekolah, saat bermain adalah sarana paling efektif untuk anak seusian Shakira dan Sabrina.
Melatih berinteraksi dengan orang lain, melatih kemampuan berfikir, mengenal beragam emosi, sekaligus melatih kekuatan motorik sikecil.

      Aku ingin melatih twins agar siap mejadi #GenerasiMaju dengan cara yang menyenangkan, bukan dengan menjejalinya dengan banyak beban.
Karena di usia PAUD adalah usia belajar dan bermain.
Masa kecil yang bahagia tentu berdampak positif untuk masa depan bangsa.


     Nah...untuk urusan gizi seimbang teuteup ku usahakan yang terbaik, tidak harus selalu makanan mewah yang terpenting kebutuhan harian gizi sikecil selalu terpenuhi secara berimbang.
Sebagai pengoptimal gizi ku percayakan pada 2 gelas sehari #SGMEksplor karena Complinutrinya memiliki berbagai jenis  vitamin, mineral, protein, Zinc, minyak ikan, omega 3&6 dan lain-lain yang sangat baik untuk pertumbuhan sikecil yang optimal.

#MombassadorSGMEksplor
@akuanaksgm

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah mampir ke cerita di blog Wita, semoga bisa menginspirasi.

di tunggu komentarnya, tapi jangan tinggalkan link hidup ya.

Melangkah Bersama Tugu Insurance Untuk Lebih Baik Di masa Tua

 Melangkah Bersama Tugu Insurance Untuk Lebih Baik Di Masa Tua.    A ssalamu'alaikum.          A da pepatah lucu mengatakan " Hid...